Kamis, 9 Mei 2019 ‎

Alhamdulillah, kegiatan Pesantren Kilat SD Islam Al Azhar 29 BSB Semarang berlangsung ‎dengan lancar. Kegiatan Pesantren Kilat merupakan salah satu rangkaian kegiatan Amaliyah Ramadhan ‎‎1440 H di SD Islam Al Azhar 29. Kegiatan pesantren kilat diikuti kelas 3-5. ‎

‎-untuk kelas 4 dan 5 Putra dilaksanakan di Masjid dengan materi Aqil Baligh. Pemateri oleh Pak ‎Jamal dan didampingi Bapak guru kelas 4 dan 5.‎
‎-untuk kelas 4 dan 5 Putri dilaksanakan di ISCH dengan materi Haid. Pemateri oleh Bu Ruri dan didampingi ibu guru kelas 4 dan 5.‎
‎-untuk kelas 3 Yusuf, Ayyub, Syuaib Putri dilaksanakan di kelas 3 Yusuf dengan materi Keputrian. ‎Pemateri oleh Bu Dini dan didampingi oleh Bu Nurul.‎
‎-untuk kelas 3 Musa dan Harun Putri dilaksanakan di kelas 3 Harun dengan materi Keputrian. ‎Pemateri oleh Bu Fadil dan didampingi oleh Bu Isti.‎
‎-untuk kelas 3 Putra dilaksanakan di Shofie Hall dengan materi Puasa. Pemateri Pak Huda dan Pak ‎Sulthon serta didampingi Pak Adi dan Pak Wahid.‎

Semoga setelah mengikuti kegiatan ini, murid-murid SD Islam Al Azhar 29 bisa menjadi ‎pribadi yang lebih baik, dimudahkan dan ‎dilancarkan dalam segala hal kebaikan dan meraih kemenangan hakiki. Aamiin

Silakan lihat Galeri Pesantren Kilat

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *