Rabu, 19 Desember 2018
Alhamdulillah pelaksanaan Workshop Manajemen Kepala Sekolah dan Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) di Sekolah Dasar Swasta Rujukan SD Islam Al Azhar 29 berlangsung dengan lancar.
Kegiatan ini menghadirkan pemateri Bapak Suyadi, S.Pd, M.Pd (Ka. UPTD Pendidikan Kec. Mijen) dan Bapak Agus Sutrisno, S.Pd, M.Pd (Ka. UPTD Pendidikan Kec. Genuk).
Silakan lihat Galeri Workshop Manajemen Kepala Sekolah dan SPMI